DAERAH

Warga Labuhanbatu Diimbau Waspada Banjir

Kondisi tersebut diperburuk dengan pasangnya air laut hingga meluas ke akses jalan dan pemukiman warga.

BNPB mengimbau BPBD dan warga setempat di dua wilayah/ kecamatan untuk tetap waspada terhadap potensi banjir susulan.

Prakiraan cuaca pada esok hari (3/1), wilayah tersebut masih berpeluang terjadi hujan dengan intensitas ringan hingga lebat. Kesiapsiagaan petugas dibutuhkan apabila warga harus dievakuasi ke tempat yang aman. []

Laman sebelumnya 1 2 3

Artikel Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button